Postingan

Kemenperin Siapkan Teknologi Cegah Pencemaran Limbah Industri

Gambar
  Perbesar Kali di Jakarta tercemar sampah dan limbah industri. Sementara itu, limbah jam tangan menjadi jadi miniatur motor besar. PT Bestprofit Futures  -  Jakarta -  Saat ini, Jawa Tengah (Jateng) sebagai daerah pengembangan industri baru telah melahirkan beberapa kawasan, di antaranya Kawasan Industri Kendal, Batang dan Kawasan Industri Brebes. Disamping itu, Jateng juga sudah jadi daerah tujuan investasi di pulau Jawa, terutama di wilayah Semarang Raya dan Solo Raya.Terkait itu, industri tumbuh tentu menimbulkan konsekuensi hadirnya pencemaran. Untuk itu, Kementerian Perindustrian (Kemenperin) telah menyiapkan teknologi pencegahan pencemaran industri melalui Balai Besar Teknologi Pencegahan Pencemaran Industri (BBTPPI). Di sisi lain, untuk menjawab permasalahan itu, BBTPPI Kemenperin mengadakan Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengelolaan Limbah Industri secara online di Semarang. Melibatkan IKM produk pangan, batik dan industri yang berada di sekitar Solo Ra...

Mempermasalahkan Dana PEN Sektor Kesehatan yang Dipakai untuk Pilkada

Gambar
  Perbesar Pejalan kaki bersiap menyeberang di Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta, Rabu (23//9/2020). Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memastikan ekonomi nasional resesi pada kuartal III-2020, perekonomian Indonesia akan mengalami kontraksi hingga minus 2,9 persen. PT Bestprofit Futures  -  Jakarta -  Serapan program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) untuk sektor kesehatan baru 21,1 persen atau sebesar Rp 18,45 triliun dari pagu anggaran Rp 84,02 triliun. Komite Penanganan Covid-19 dan PEN pun berencana untuk menggunakan anggaran kesehatan tersebut untuk menjalankan protokol kesehatan dalam pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2020. Menanggapinya, ekonom sekaligus Direktur Eksekutif Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Tauhid Ahmad menilai, sah saja jika pemerintah mengalokasi dana PEN Kesehatan yang tidak terserap untuk Pilkada 2020. Namun hal tersebut sebenarnya disayangkan. “Sah saja pemerintah merelokasi anggaran untuk Pilkada. Tap...

Digugat Rp 189 Miliar, Lion Air Angkat Bicara

Gambar
  Perbesar Boeing 737 MAX-8 pertama di Indonesia yang dioperasikan oleh Lion Air. PT Bestprofit Futures  -  Jakarta  Maskapai penerbangan Lion Air digugat senilai Rp 189,4 miliar di Pengadilan Tinggi Inggris. Perusahaan pun angkat bicara terkait gugatan yang dilayangkan perusahaan penyewaan pesawat Goshawk Aviation Ltd tersebut. Gugatan diberikan pasca Lion Air melakukan perjanjian sewa atau utang 7 pesawat jet Boeing. Goshawk menuding Lion Air memiliki utang £ 1,6 juta hingga £ 2,5 juta sehingga melanggar perjanjian sewa. Corporate Communications Strategic of Lion Air Danang Mandala Prihantoro mengatakan, kesepakatan kerjasama (kontraktual) yang telah disepakati dengan Goshawk selaku perusahaan penyewaan pesawat udara (lessor) terjadi sebelum masa pandemi Covid-19. Danang menyebutkan, Lion Air telah bekerjasama dengan seluruh lessor yang menjadi mitra perusahaan untuk mencari jalan keluar atau solusi terbaik atas permasalahan yang dihadapi. "Pada...